Pendant yang cocok untuk Swimsuit Haruna (S+)

Blackid 21:49 0
Dalam updatenya yang dilakukan pada tanggal 30 Juni 2016 ini,Get Rich Indonesia merilis sebuah karakter baru yang merupakan evolusi dari karakter yang pernah ada sebelumnya yaitu Swimsuit Haruna. Haruna kali ini hadir dengan tampilan yang seksi tidak seperti biasanya yang tampil dengan formal. Dalam artikel kali ini,kami akan membahas secara khusus mengenai Swimsuit Haruna.

Kemampuan yang diberikan kepada karakter ini cukup mumpuni,dimana ia dibekali dengan jumlah total statistik sebesar 455 poin. Dari efek pendant khusus,karakter ini menawarkan efek yaitu meningkatkan dadu kontrol sebesar 50% dimana akan meningkat 10% ketika kita menggunakan item ganjil/genap. Sedangkan untuk skill,karakter ini menawarkan dua skill sekaligus yaitu Ketika tiba di area sendiri,100% biaya sewa naik menjadi 2x lipat dan kesempatan sebesar 40% pindah ke area yang diinginkan dalam satu line saja. Mengenai bonus,karakter ini menawarkan Gold Bonus sebesar 25% dan RP (Rank Point) Bonus sebesar 15%.

Nah,bagi kamu yang sudah mendapatkan karakter Swimsuit Haruna namun masih binggung dengan pendant apa yang akan digunakan,berikut adalah saran dari tim blog Get Rich Indonesia.

*Kombinasi Pendant Pertama (Disarankan) :
1.[Shining] CEO Healing's Travel Ticket (S+)
2.The Colorful TOP (S+)
3.Awaken Lucky Golden Bell (S+)
4.[Shining] Loudspeaker of Victory (S+)

Berikut adalah alasan mengapa kami memilih pendant tersebut diatas

Alasannya :
1.Dengan menggunakan pendant [Shining]CEO Healing's Travel Ticket,maka kamu akan mendapatkan dua keuntungan sekaligus yaitu bebas biaya dan pergi berkeliling dunia ketika kamu mengunjungi area lawan dengan persentase sebesar 26%. Dengan adanya efek bebas biaya maka kamu dapat menghemat pengeluaran marble kamu,sedangkan dengan adanya efek pergi berkeliling dunia maka kamu dapat dengan bebas memilih area yang kamu inginkan

2.Dengan menggunakan pendant The Colorful TOP,maka kamu akan mendapatkan keuntungan berupa tambahan item ganjil/genap sebanyak 3 buah. Seperti yang kita ketahui bersama bahwa item ganjil/genap sangat berguna dalam permainan,sebab dapat meningkatkan kemungkinan untuk mendapatkan area yang kita inginkan sebesar 50%. Apalagi dengan adanya efek dari pendant khusus Swimsuit Haruna yang menambah ketepatan sebesar 10%,maka tentu kamu akan semakin dimudahkan dalam mendapatkan area yang kamu inginkan

3.Dengan menggunakan pendant Awaken Lucky Golden Bell,maka kamu akan mendapatkan keuntungan berupa memiliki banyak marble dengan menggunakan efek penambahan bonus gaji sebesar 100% dan akan meningkat menjadi 160% setelah turn keenam. Dengan adanya marble yang banyak diharapkan dapat membantu kamu untuk memenangkan permainan.

4.Dengan menggunakan pendant [Shining] Loudspeaker of Victory,maka kamu akan mendapatkan keuntungan berupa kesempatan untuk melempar dadu sekali lagi saat mendapatkan peringatan completion sebesar 50%. Apalagi ditambah dengan adanya skill dari Swimsuit Haruna yang memberikan 40% bebas memilih area yang diinginkan dalam satu line,tentu akan semakin memperbesar kamu mendapatkan peringatan completion.

*Pendant-pendant lain :
1.Swirling bead (S+)
Efek : Mencuri marble lawan sebesar 25% ketika kamu mengunjungi area dimana lawan kamu berada atau sebaliknya

2.The Colorful Ring (S+)
Efek : Mendapatkan marble 77% dari biaya sewa area mu ketika tiba diareamu

3.Drawing Equipment (S+)
Efek : Kesempatan 30% pergi ke START setelah membangun 3 bangunan

4.Shadow Summon Scroll (S+)
Efek : Kesempatan 80% menarik lawan sejauh 4 blok dari landmark kamu ketika mengunjungi landmark sendiri.

Nah,itu tadi dia penjelasan mengenai pendant apa yang cocok untuk digunakan oleh karakter Swimsuit Haruna. Bagaimana anda setuju dengan pendapat kami atau mungkin anda punya pendapat lain? Boleh dong bagi pendapatnya dikomentar :D. Artikel ini dapat dijadikan pedoman bagi anda untuk menentukan pendant,namun pilihan pendant tetap TERSERAH PADA ANDA. Terima kasih telah berkunjung ke blog ini dan jangan lupa komentar,like facebook kami dan sharenya ya serta nantikan juga artikel kami yang menarik selanjutnya :D 

Apakah Swimsuit Haruna Bagus?

Blackid 08:24 0
Dalam update yang dilakukan oleh Get Rich Indonesia pada tanggal 30 Juni 2016 ini,Get Rich Indonesia menghadirkan sebuah karakter baru yang merupakan evolusi dari karakter yang sebelumnya sudah pernah ada yaitu Haruna. Kali ini Haruna hadir dalam penampilan yang seksi dengan balutan baju Swimsuit,maka dari itu karakter ini disebut dengan Swimsuit Haruna. Nah,bagi kamu yang sudah mendapatkan karakter Swimsuit Haruna,bagaimana pendapatmu mengenai karakter yang satu ini? Apakah Bagus? Apakah Jelek? Berikut adalah pendapat kami mengenai karakter yang satu ini

Karakter yang sangat seksi ini dibekali dengan jumlah total statistik yang mumpuni yaitu sebesar 455 poin,yang sudah bagus untuk karakter sekelas S+.

Kesimpulan kami mengenai keseluruhan kemampuan dari karakter ini adalah Bagus. Berikut adalah alasan mengapa kami memberikan penilaian bagus terhadap karakter yang satu ini.

Alasannya :
Tentu seperti biasanya,alasan yang pertama dan utama adalah karena jumlah total statistik yang tinggi yaitu sebesar 455 poin. Mengenai efek pendant khusus dari karakter ini,kami memberikan penilaian bagus karena menawarkan efek kontrol dadu sebesar 50%,ditambah lagi dengan 10% ketika menggunakan item ganjil/genap. Dari segi skill,karakter ini pun sangat bagus. Selain karena memberikan dua skill sekaligus,skill yang ditawarkan pun sangat mumpuni,dimana ia menawarkan skill ketika tiba di area sendiri,100% biaya sewa naik menjadi 2x lipat ditambah lagi dengan kesempatan sebesar 40% pindah ke area yang diinginkan dalam satu line. Dari segi bonus,karakter ini menawarkan Gold Bonus sebesar 25% dan RP (Rank Point) Bonus sebesar 15%.

Keuntungan memakai karakter ini :
*Memiliki biaya sewa yang mahal
*Mempecepat kemenangan Completion
*Mempermudah dalam mendapatkan area yang diinginkan

Nah,itu tadi dia penjelasan mengenai apakah karakter Swimsuit Haruna bagus atau tidak. Bagaimana anda setuju dengan pendapat kami atau anda punya pendapat lain? Boleh dong disampaikan pendapatnya dikomentar. Artikel ini dapat dijadikan pedoman untuk menentukan karakter yang anda gunakan. Terima kasih telah berkunjung ke blog ini dan jangan lupa komentar,like facebook kami dan sharenya serta nantikan juga artikel dari kami yang menarik selanjutnya :D
Update Terbaru : Rilis karakter seksi Swimsuit Haruna!

Update Terbaru : Rilis karakter seksi Swimsuit Haruna!

Blackid 07:48 0
Pada tanggal 30 Juni 2016 ini,Get Rich Indonesia melakukan update dan menghadirkan sebuah karakter baru. Karakter tersebut sebenarnya hanyalah evolusi dari karakter yang sebelumnya sudah pernah ada yaitu Haruna. Tidak seperti sebelumnya,dimana Haruna selalu tampil rapi dengan pakaian yang formal,kali ini Haruna menggunakan pakaian yang seksi dimana pakaian tersebut adalah sebuah Swimsuit,maka dari itu karakter kali ini diberi nama Swimsuit Haruna. Swimsuit Haruna dapat anda dapatkan dengan harga 6000 Sealstone di Sealstone shop. Selain menghadirkan karakter baru,Get Rich Indonesia juga mengadakan event lainnya. Berikut adalah penjelasan dari Halaman Facebook Resmi Get Rich Indonesia.
[Rilis] Terima Kasih Kamu Telah Mengikuti Kontes!



Pemenangnya adalah...Haruna!
S+ Swimsuit Haruna
KONTROL DADU : 84
DISKON AMBIL ALIH : 80
Kemampuan Ganda S+ Swimsuit Haruna [SEMUA Skill Baru!]
1. Tingkatkan kontrol dadu 35-50% (Jika gunakan item Ganjil/Genap, kesempatan meningkat 10%)
2. Saat mendarat di areamu, kesempatan 100% tingkatkan biaya toll 2x lipat dan kesempatan 40% pergi ke area mana saja yang ada di baris yang sama.
Cara dapatkan: Undian Jackpot, Sealed Stones Shop (6,000 Sealed Stone) Misi Swimsuit Haruna!
Event Raih S+ Swimsuit Haruna!!




Ketentuan :
  • Raih Karakter Event selama periode event ini, dapatkan Diamond gratis (hanya 1x setiap class)
  • Raih S+ Swimsuit Haruna selama periode event ini, dapat GRATIS 200 Diamond (1x)
*Hadiah akan dikirim ke kotak pesanpada tgl. 5 Juli pkl. 19.00 WIB*
Kemampuan Spesial yang disempurnakan jika upgrade S+ Swimsuit Haruna sampai Max (Lv.30) selama periode event ini, tingkatkan kemampuan berikut selama 2 minggu setelah upgrade.= KONTROL Dadu / Bonus Gold / Bonus RP / DISKON Biaya Toll / DISKON Ambil Alih +5= Skill yang Disempurnakan : Saat melewati START, kesempatan 100% tingkatkan salah satu biaya toll areamu sebanyak 2x lipat
Kumpulkan Hadiah Album (8,000,000 Gold)Ketentuan : Lengkapi Album 8 juta dengan cara dapatkan semua karakter berikut
  • S+ Swimsuit Haruna
  • S+ Chief Secretary Haruna
  • S+ Secretary Haruna
  • S+ Haruna
Hadiah : 8,000,000 Gold
Periode : 30 Juni 15:00 - 5 Juli 15:00

[Event] Event Penukaran Swimsuit Haruna Beach Hat Card dan Gift Card!




Swimsuit Haruna Beach Hat
Ketentuan: Gunakan di Event Penukaran Spesial di Musim Terpanas.
Cara Dapatkan: Cukup beli 22-44 Diamond dari Promo Diamond selama periode event ini.
A Gift Card
Ketentuan: Gunakan di Event Penukaran Spesial di Musim Terpanas, kesempatan besar dapatkan A Gift Card.
Cara Dapatkan: Raih hanya dari login harian dan hadiah pesan push @ Event Penukaran Spesial di Musim Terpanas!
Cara Tukarkan:- Gunakan [A Swimsuit Haruna Beach Hat Card (x1)] & [A Gift Card (x1)]* Setelah ditukarkan, kartu material akan menghilang.
Semua user dapat memilih hadiah yang kamu inginkan di menu exchange:
1. S~S+ Popular Cardpack (termasuk Swimsuit Haruna)
2. S~S+ Popular Pendant Ticket
3. Gold Cardpack (x1) : 100,000-10,000,000 Gold (100 ribu / 200 ribu / 300 ribu / 500 ribu / 1 juta / 3 juta / 5 juta / 7 juta / 10 juta) [Jual kembali untuk dapatkan Gold]
4. Diamond Cardpack (x1) : 50-1000 Diamond (50 / 100 / 300 / 500 / 700 / 1000) [Jual kembali untuk dapatkan Diamond]
5. Sealed Stone Cardpack (x10): 20-1000 Sealed Stone (20 / 30 / 50 / 100 / 300 / 500 / 1000) [Resell to get random amount of Sealed Stones]
6. Light Pendant Ticket: S~S+ Material Light / S Transcendent Light / S Light of Honor7. Bright Gem Box8. S+ Exclusive Expand Slot Card
Kesempatan Besar Raih A Gift Card!! : Raih 1 A Gift Card setiap hari dengan Login Harian dan tukarkan dengan item di menu event



  • 1 A Gift Card dapat ditukarkan dengan 50,000 Gold
  • 3 A Gift Card dapat ditukarkan dengan Sealed Stone Cube (x1)
  • 6 A Gift Card dapat ditukarkan dengan S-S+ guaranteed card pack
* Setelah ditukarkan, kartu material akan menghilang.
WOW! Undian JackpotUndian Jackpot mulai dari 10 Diamond, pasti dapat 10,000 Gold.
  • Gold, Diamond, Sealed Stone
  • Card Pack: Premium Card Pack, A~S+ card pack, A~S Rody Card Pack
  • Cube: Gold Cube, Diamond Cube, Watermelon Cube, Line Cube
  • Treasure box: Middle Class Treasure box, High Class Treasure box
  • Kesempatan raih S+ Swimsuit Haruna
Tingkatkan Kesempatan Upgrade Karakter : Tingkatkan kesempatan raih EXP x1.5 atau lebih tinggi (Gunakan lebih sedikit material untuk upgrade dari pada biasanya)
Event Champion League Kembali Lagi!
Menangkan Champion League, raih Sealed Stone x2. Kalah di Champion League, raih Sealed Stone x1.5
Tambah Mileage Point 5x lipat: Kirim Clover raih +1 >> +5 poin & kirim Gold Clover raih +3 >> +15 poin.
Hadiah Mainkan Round : Main Setiap Hari! Berhadiah Setiap Hari!
  • Round 1 : 10 Diamond
  • Round 2 : 10,000 Gold
  • Round 3 : Premium Card Pack (x1)
  • Round 4 : 20,000 Gold
  • Round 5 : 20 Sealed Stone
Raih Hadiah Kemenangan (1x setiap event) : Menangkan game! Raih hadiahnya!
  • Triple Color Completion : 100 Sealed stone
  • Line Completion : 100 Sealed stone
  • Tourism Completion : 100 Sealed stone
Periode : 30 Juni 15:00 - 5 Juli 15:00

[Promo] Aloha Diskon Diamond~



  • Beli 44 Diamond, raih A Swimsuit Haruna Beach Hat Card (x1) (dapatkan hadiah ini 1x setiap hari hanya selama 30 Juni-5 Juli)
  • Beli 88 Diamond, raih A~S+ Card Pack (x1) & 50 Sealed stone
  • Beli 220 Diamond, raih A~S+ Card Pack (x1) & 50 Sealed stone & Sealed Stone Cube (x1)
  • Beli 440 Diamond, raih A~S+ Card Pack (x2) & 100 Sealed stone & Sealed Stone Cube (x2)
  • Beli 880 Diamond, raih A~S+ Card Pack (x4) & 200 Sealed stone & Sealed Stone Cube (x4)* Dari Sealed Stone Cube bisa dapat hingga maksimum 2,500 Sealed Stone!
DISKON TERBAIK! Sealed stone di Sealed stones shop



  • Diskon [S+ Swimsuit Haruna] hanya 6,000 Sealed stone. [Normally, use 9,000 Sealed stones]
  • Diskon [S+ Constantine] hanya 15,000 Sealed stone. [Harga normal 30,000 Sealed stone]
  • Diskon [S+ Athena] hanya 5,000 Sealed stone. [Harga normal 10,000 Sealed stone]
  • Diskon [S+ Chief Secretary Yoon-A] hanya 1,500 Sealed stone. [Harga normal 2,500 Sealed stone]
  • Diskon [S+ Exclusive Expand Slot Card] hanya 1,000 Sealed stone. [Harga normal 2,500 Sealed stone]
Periode : 30 Juni 15:00 - 5 Juli 15:00 
Nah,itu tadi penjelasan dari Halaman Facebook Resmi Get Rich Indonesia,mengenai event yang diupdate kali ini. Bagaimana anda tertarik untuk mendapatkan karakter yang satu ini? Kalau admin sih cukup tertarik karena pendant khususnya mantap dan juga skillnya ada 2. Terima kasih telah berkunjung ke blog ini dan jangan lupa komentar,like facebook kami dan sharenya ya. Serta nantikan juga artikel kami yang menarik selanjutnya :D

Biodata Kartu Swimsuit Haruna (S+)

Blackid 07:44 0
*Biodata Swimsuit Haruna (S+) :
Diskon Biaya : 67
Bonus Game : 61
Diskon Sewa : 36
Golden Fortune :65

Bangunan :  62
Dadu : 84
Ambil Alih : 80

Total : 455

*Special Card Effect :
1.Gold Bonus : 25%
2.RP (Rank Point) Bonus : 15%

 
*Biodata Singkat
Festival Musim Panas 2016,juara 1Swimsuit Kontes. Terima kasih semuanya I LOVE YOU~
 
*Skill Khusus : Saat tiba di area sendiri,100% biaya sewa naik 2x lipat & 40% kesempatan pergi kemanapun dalam satu line

*Pendant Khusus Untuk S+ : Saat Lvl 30, Meningkatkan dadu kontrol sebesar 50% (Meningkat 10% ketika menggunakan item ganjil/genap)

Mengapa Ability Tambahan Karakter Menghilang?

Blackid 05:03 0
Ketika Get Rich Indonesia mengadakan event karakter terbaru,biasanya akan ditawarkan ability tambahan karakter untuk kamu yang mengupgrade karakter yang dieventkan hingga level max [Lvl.30] pada periode event tersebut. Abilty tambahan yang ditawarkan pun tidak main-main,dan sangat bagus kemampuannya,sehingga kita tertarik untuk mendapatkannya.

Setelah anda melakukan upgrade ke lvl max maka anda akan mendapatkan ability tambahan tersebut,dan tentu akan terus ingin ability tambahan tersebut ada pada karakter anda. Namun,seiiring dengan berjalannya waktu,kita tiba-tiba menemukan bahwa ability yang kita bangga-banggakan tersebut menghilang dari karakter yang kita gunakan. Lantas apakah yang terjadi? Mengapa ability yang kita bangga-banggakan tersebut bisa hilang? Apakah karena GM sengaja menghapus ability kita agar karakter kita menjadi tidak hebat lagi?

Bukan itu jawabannya. Sebenarnya,jika anda memang sering membaca notice event pada lobby,maka anda tidak perlu berpikir seperti itu,karena alasannya sudah ditulis dan terdapat dengan jelas di notice event. Namun,banyak orang yang sering tidak membacanya,sehingga ketika ada kejadian seperti ini binggung dan meminta agar abilitynya dikembalikan.

Jadi,sebenarnya penyebab hilangnya ability tambahan pada karakter kita adalah karena ability kita sudah memasuki masa jatuh tempo/sudah habis waktu pemakaiannya. Jika anda teliti di notice event,terdapat tanda "*" yang memberi tahu bahwa ability tambahan pada suatu karakter hanya bertahan selama dua minggu sejak anda melakukan upgrade ke level max karakter anda. Itulah sebabnya mengapa ability tambahan karakter anda hilang.

Namun,ada orang bertanya mengapa karakter musuh masih memiliki ability sedangkan karakter kita sudah tidak memiliki ability,jawabannya adalah karena kemungkinan musuh tersebut melakukan upgrade max karakter pada saat masa akhir-akhir event sehingga memiliki waktu lebih lama dibandingkan dengan yang mengupgrade pada awal event [Tetap 2 minggu].

Jadi,jika anda menemukan hal seperti ini adalah hal yang wajar dan bukan karena GM dengan sengaja menghapus ability tambahan yang anda miliki. Jadi,jangan berburuk sangka dahulu terhadap GM Get Rich Indonesia

Nah,itu tadi dia jawaban mengapa ability tambahan pada karakter dapat menghilang. Bagaimana sekarang sudah tahu bukan mengapa ability tambahan karakter kita dapat menghilang? Terima kasih telah berkunjung ke blog ini dan jangan lupa komentar,like facebook kami,dan sharenya. Serta nantikan juga artikel kami yang menarik dan bermanfaat selanjutnya :D

NB : Lihat Gambar diatas,ada tulisan Time Remaining/Sisa Waktu (More Than 13 Days/Lebih dari 13 hari)


Pendant yang cocok untuk Khun Milk (S+)

Blackid 08:19 0
Dalam update yang dilakukan oleh Get Rich Indonesia pada tanggal 24 Juni 2016 ini,Get Rich Indonesia menghadirkan dua karakter baru yang diberi nama dengan Khun Milk dan Hoo-Hin. Pada artikel kali ini,kami akan membahas secara khusus mengenai Khun Milk. Khun Milk,menurut biodatanya merupakan seorang majikan dari seorang pembantu yang periang bernama Hoo-Hin

Kemampuan yang diberikan pada karakter ini cukup mumpuni,dimana ia dibekali dengan jumlah total statistik sebesar 447 poin. Mengenai efek pendant khusus,karakter ini dibekali dengan efek yaitu,ketika kamu melewati lawan kesempatan 50% mencuri marble lawan sebesar 17%. Dari segi skill,karakter ini dibekali dengan skill yang merupakan skill baru di Get Rich yaitu saat lawan melewati kamu,kesempatan 50% mencuri marble lawan sebesar 13%. Sedangkan untuk bonus,karakter ini menawarkan Gold Bonus sebesar 20% dan RP (Rank Point) Bonus sebesar 10%.

Nah,bagi kamu yang sudah mendapatkan karakter Khun Milk,namun masih binggung dengan pendant apa yang akan digunakan berikut ini adalah saran dari tim blog Get Rich Indonesia

*Kombinasi Pendant Pertama (Disarankan) :
1.Speed Racer's Helmet (S+)
2.[Shining] CEO Healing's Travel Ticket (S+)
3.The Colorful TOP (S+)
4.[Shining] Drawing Equipment (S+)

Berikut adalah alasan mengapa kami memilih pendant tersebut diatas

Alasannya :
1.Dengan menggunakan pendant Speed Racer's Helmet,maka kamu akan mendapatkan keuntungan berupa lebih mudah dalam mendapatkan area yang kamu inginkan dengan adanya efek kontrol dadu sebesar 50%,ditambah lagi persentasenya 2% setiap kali efek tidak aktif. Sehingga,kamu tidak perlu bersusah payah untuk mendapatkan area yang kamu inginkan

2.Dengan menggunakan pendant [Shining] CEO Healing's Travel Ticket,maka kamu akan mendapatkan 2 keuntungan sekaligus yaitu berupa efek bebas biaya dan pergi berkeliling dunia ketika kamu mengunjungi area lawan dengan persentase sebesar 26%. Dengan adanya efek bebas biaya maka kamu dapat menghemat pengeluaran marble yang kamu miliki,sedangkan dengan adanya efek pergi berkeliling dunia maka kamu dapat dengan bebas mendapatkan area yang kamu inginkan

3.Dengan menggunakan pendant The Colorful TOP,maka kamu akan mendapatkan keuntungan berupa penambahan item ganjil/genap sebanyak 3 buah. Seperti yang kita ketahui bersama,bahwa item ganjil/genap merupakan item yang sangat penting,sebab dapat meningkatkan akurasi ke daerah yang kita inginkan sebesar 50% dengan dibuangnya salah satu jenis angka ganjil/genap. Dengan tambahan 3 buah,maka kamu memiliki kesempatan tersebut lebih banyak lagi

4.Dengan menggunakan pendant [Shining] Drawing Equipment,maka kamu akan mendapatkan keuntungan berupa memiliki banyak landmark dengan adanya efek Setelah membangun 3 bangunan 33% pergi ke START. Dengan adanya banyak landmark tentu dapat membuat lawan mu cepat bangkrut,sekaligus juga memupuskan kesempatan lawan kamu untuk mengambil alih area milikmu.

*Pendant-pendant lain :
1.Legendary Unexpected Invitation Card (S+)
Efek : Kesempatan 95% pergi berkeliling dunia setelah mendapatkan 3x double beruntun

2.Golden Swindler's Cup Set (S+)
Efek : Meningkatkan kemungkinan mendapatkan dadu double sebesar 24%

3.[Shining] Golden Ticket (S+)
Efek : Pergi langsung berkeliling dunia tanpa harus menunggu lawan bermain satu turn sebesar 37%

4.[Shining] Powerful Magnetic Core (S+)
Efek : Kesempatan 80% menarik lawan sejauh 4 blok dari landmark kamu ketika mengunjungi landmark sendiri

Nah,itu tadi dia penjelasan mengenai pendant apa yang cocok untuk digunakan oleh karakter Khun Milk. Bagaimana anda setuju dengan pendapat kami atau mungkin anda punya pendapat lain? Boleh dong bagi pendapatnya dikomentar :D. Artikel ini dapat dijadikan pedoman bagi anda untuk menentukan pendant,namun pilihan pendant tetap TERSERAH PADA ANDA. Terima kasih telah berkunjung ke blog ini dan jangan lupa komentar,like facebook kami dan sharenya ya serta nantikan juga artikel kami yang menarik selanjutnya :D 

Pendant yang cocok untuk Hoo-Hin (S+)

Blackid 07:34 0
Pada tangal 24 Juni 2016 ini,Get Rich Indonesia menghadirkan dua karakter baru yang diberi nama dengan Hoo-Hin dan juga Khun Milk. Dalam artikel kali ini,kami akan membahas secara khusus mengenai karakter Hoo-Hin. Menurut biodatanya,Hoo-Hin adalah seorang karakter yang periang dimana ia merupakan seorang pembantu yang majikaannya adalah karakter Khun Milk.

Karakter ini memiliki kemampuan yang sudah mumpuni,dimana ia dibekali dengan jumlah total statistik sebesar 461 poin,yang sudah tinggi untuk karakter sekelas S+,hanya kalah 1 poin dari Daniel dan 2 poin dari Mirage. Efek pendant khusus yang ditawarkan oleh karakter ini merupakan efek yang baru yaitu Saat dadu double aktif,mendapatkan 85% marble dari gaji,yang tentu akan membuat kamu memilki banyak marble. Dari segi skill,karakter ini dibekali dengan skill awaken yaitu menaikkan kesempatan dadu double sebesar 28% dan akan meningkat lagi menjadi 30% setelah turn ketiga. Mengenai bonus,karakter ini dibekali dengan Gold Bonus sebesar 25% dan RP (Rank Point) Bonus sebesar 15%.

Nah,bagi kamu yang sudah mendapatkan karakter Hoo-Hin namun masih binggung dengan pendant apa yang akan digunakan,berikut adalah saran dari tim blog Get Rich Indonesia

*Kombinasi Pendant Pertama (Disarankan) :
1.Speed Racer's Helmet (S+)
2.Legendary Unexpected Invitation Card (S+)
3.[Shining] CEO's Healing Travel Ticket (S+)
4.[Shining] Golden Ticket (S+)

Berikut adalah alasan mengapa kami memilih pendant tersebut diatas

Alasannya :
1.Dengan menggunakan pendant Speed Racer's Helmet,maka kamu akan mendapatkan keuntungan berupa lebih mudah dalam mendapatkan area yang diinginkan dengan adanya kontrol dadu sebesar 50,apalagi pendant ini juga menawarkan peningkatan persentase sebesar 2% setiap efek pendant tidak aktif. Sehingga,kamu tidak perlu lagi bersusah payah untuk mendapatkan area yang kamu inginkan

2.Dengan menggunakan pendant Legendary Unexpected Invitation Card,maka kamu akan mendapatkan keuntungan berupa pergi berkeliling dunia setelah mendapatkan 3 x double berturut-turut dengan persentase sebesar 95%. Apalagi,pendant ini didukung oleh skill dari karakter Hoo-Hin sehingga akan lebih sering aktif lagi. Dengan adanya pendant ini maka kamu dapat dengan bebas memilih area yang kamu inginkan

3.Dengan menggunakan pendant [Shining] CEO's Healing Travel Ticket,maka kamu akan mendapatkan 2 keuntungan sekaligus yaitu berupa efek bebas biaya dan juga pergi berkeliling dunia ketika kamu mengunjungi area lawan dengan persentase sebesar 26%. Dengan adanya efek bebas biaya,maka kamu dapat menghemat pengeluaran marble,sedangkan dengan adanya efek berkeliling dunia maka kamu dapat dengan bebas memilih area yan kamu inginkan.

4.Dengan menggunakan pendant [Shining] Golden Ticket,maka kamu akan mendapatkan keuntungan berupa pergi langsung berkeliling dunia tanpa harus menunggu lawan bermain satu turn sebesar 37%. Apalagi,pendant ini didukung oleh dua pendant keliling dunia sebelumnya untuk lebih sering mengaktifkan efeknya. Dengan adanya efek langsung pergi maka kamu tidak perlu khawatir lawanmu memiliki kesempatan untuk mencegah kemenangan kamu yang sudah didepan mata.

*Pendant-pendant lain :
1.Awaken Lucky Golden Bell (S+)
Efek : Mendapatkan bonus gaji sebesar 100% dan akan meningkat menjadi 160% setelah turn keenam

2.Airport Taxi (S+)
Efek : Melempar dadu sekali lagi setelah berkeliling dunia sebesar 45%

3.[Shining] Loudspeaker of Victory (S+)
Efek : Melempar dadu sekali lagi saat completion sebesar 45%

4.Shadow Summon Scroll (S+)
Efek : Kesempatan 55% pindah ke area dimana lawan berada setiap mengunjungi area sendiri

Nah,itu tadi dia penjelasan mengenai pendant apa yang cocok untuk digunakan oleh karakter Hoo-Hin. Bagaimana anda setuju dengan pendapat kami atau mungkin anda punya pendapat lain? Boleh dong bagi pendapatnya dikomentar :D. Artikel ini dapat dijadikan pedoman bagi anda untuk menentukan pendant,namun pilihan pendant tetap TERSERAH PADA ANDA. Terima kasih telah berkunjung ke blog ini dan jangan lupa komentar,like facebook kami dan sharenya ya serta nantikan juga artikel kami yang menarik selanjutnya :D 

Apakah Wrong Guide Book Bagus?

Blackid 06:47 0
Dalam update yang dilakukan oleh Get Rich Indonesia pada tanggal 28 Juni 2016 ini,Get Rich Indonesia menghadirkan 3 buah pendant baru yaitu Legendary Nana's Teddy Bear,Awaken Sheriff's Badge dan Wrong Guide Book. Dalam artikel kali ini kami akan membahas secara khusus mengenai pendant Wrong Guide Book. Pendant ini memberikan efek berupa kesempatan sebesar 50% menarik lawan ke landmark termahal,ketika lawan kamu mendatangi tempat dimana kamu berada. Nah,bagi kamu yang sudah mendapatkan pendant Wrong Guide Book,bagaimana pendapat kamu mengenai pendant yang satu ini? Apakah Bagus? Apakah Jelek? Berikut adalah pendapat tim blog Get Rich Indonesia

Pendant ini sebenarnya tidak membawa efek yang baru,karena efek ini sebelumnya sudah pernah ada pada skill dari karakter Jenne'D Arc,namun untuk pendant lepas baru pendant inilah yang membawa efek ini [Sampai artikel ini diterbitkan].

Penilaian kami mengenai kemampuan pendant ini adalah lumayan. Berikut adalah alasan mengapa kami memberikan penilaian yang lumayan terhadap pendant ini.

Alasannya :
Pendant ini tidak terlalu memberikan efek yang signifkan,dimana hanya akan aktif ketika lawan mendatangi area dimana kamu berada yang sangat jarang untuk terjadi,apalagi efek tersebut tidak pasti aktif melainkan hanya kesempatan sebesar 50% saja,yang artinya hanya kemungkinan setengah saja aktif. Selain itu,bagi kamu player yang bermain dengan hati-hati dalam artian hanya membangun 1-2 rumah saja,maka landmark adalah hal yang jarang bagi kamu,dan pendant ini akan menjadi tidak berguna sama sekali. Namun,bagi kamu yang senang membangun landmark pendant ini cukup memberikan efek bagi kamu. Itulah mengapa kami memberikan penilaian lumayan terhadap pendant ini.

Keuntungan memakai pendant ini :
*Membuat lawan cepat bangkrut
*Membuat lawan cepat mengeluarkan angel card

Nah,itu tadi dia penjelasan mengenai apakah pendant Wrong Guide Book bagus atau tidak. Bagaimana anda setuju dengan pendapat kami atau anda punya pendapat lain? Boleh dong disampaikan pendapatnya dikomentar. Artikel ini dapat dijadikan pedoman untuk menentukan pendant yang akan anda gunakan. Terima kasih telah berkunjung ke blog ini dan jangan lupa komentar,like facebook kami dan sharenya serta nantikan juga artikel dari kami yang menarik selanjutnya :D 

Apakah Awaken Sheriff's Badge Bagus?

Blackid 06:36 0
Pada tanggal 28 Juni 2016 ini,Get Rich Indonesia melakukan update terbaru,dimana pada updatenya kali ini,Get Rich Indonesia merilis 3 buah pendant baru yaitu Legendary Nana's Teddy Bear,Awaken Sheriff's Badge dan Wrong Guide Book. Dalam artikel kali ini,kami akan membahas secara khusus mengenai pendant Awaken Sheriff's Badge. Pendant ini,sama dengan seri Sheriff Badge lainnya,menawarkan efek mencuri marble lawan ketika lawan tiba di area dimana kita berada. Bedanya pendant ini merupakan tipe awaken,yang mana persentasenya akan meningkat setelah turn tertentu. Persentase dari pendant ini sendiri adalah sebesar 22% dan akan meningkat menjadi 27% setelah turn ketiga. Nah,bagi kamu yang sudah mendapatkan pendant yang satu ini,bagaimana pendapat kamu mengenai pendant yang satu ini? Apakah Bagus? Apakah Jelek? Berikut adalah pendapat dari tim blog Get Rich Indonesia

Pendant ini tidak membawa efek yang baru,sama dengan seri Sheriff Badge lainnya yaitu mencuri marble lawan ketika lawan tiba di area dimana kita berada.

Kesimpulan kami mengenai kemampuan dari pendant ini adalah Bagus. Berikut ini adalah alasan kami mengapa memberikan penilaian bagus terhadap pendant ini

Alasannya :
Seperti yang kita ketahui bersama,bahwa marble sangat dibutuhkan untuk memenagkan permainan di Get Rich. Dengan adanya pendant ini maka kamu dapat mencuri marble lawan,dimana itu artinya pendant ini memiliki dua keuntungan sekaligus yaitu menambah marble kamu sekaligus juga mengurangi marble lawan. Apalagi dengan persentasenya yang tinggi yaitu sebesar 22% dan akan meningkat lagi menjadi 27% setelah turn ketiga,maka kamu akan sangat memiliki banyak marble,dengan catatan lawanmu tidak memakai pendant Colorful Charming Perfume dan sejenisnya.

Keuntungan memakai pendant ini :
*Mendapatkan banyak marble
*Mengurangi marble lawan

Nah,itu tadi dia penjelasan mengenai apakah pendant Awaken Sheriff's Badge bagus atau tidak. Bagaimana anda setuju dengan pendapat kami atau anda punya pendapat lain? Boleh dong disampaikan pendapatnya dikomentar. Artikel ini dapat dijadikan pedoman untuk menentukan pendant yang akan anda gunakan. Terima kasih telah berkunjung ke blog ini dan jangan lupa komentar,like facebook kami dan sharenya serta nantikan juga artikel dari kami yang menarik selanjutnya :D 

Apakah Legendary Nana's Teddy Bear Bagus?

Blackid 06:27 0
Dalam updatenya yang dilakukan pada tanggal 28 Juni 2016,Get Rich Indonesia menghadirkan 3 buah pendant baru yaitu Legendary Nana's Teddy Bear,Awaken Sheriff Badge dan Wrong Guide Book. Dalam artikel ini akan dibahas secara khusus mengenai pendant Legendary Nana's Teddy Bear. Sama seperti dengan pendant Nana's Teddy Bear lainnya,pendant inipun menawarkan efek peningkatan biaya sewa,dengan persentase tetap yaitu sebesar 50%. Nah,bagi kamu yang sudah mendapatkan pendant Legendary Nana's Teddy Bear,bagaimana pendapat kamu mengenai pendant yang satu ini? Apakah Bagus? Apakah Jelek? Berikut adalah pendapat dari tim Blog Get Rich Indonesia.

Pendant yang ini,tidak membawa efek yang baru dan hanya merupakan evolusi dari pendant Nana's Teddy Bear,dimana persentasenya ditingkatkan menjadi 50%.

Pendapat kami mengenai kemampuan dari pendant ini adalah bagus. Berikut adalah alasan mengapa kami memberikan penilaian bagus

Alasannya :
Kami memberikan nilai bagus terhadap pendant ini,dikarenakan pendant ini membawa salah satu efek yang cukup penting untuk membangkrutkan lawan yaitu peningkatan biaya sewa,yang mana efek dari pendant ini langsung aktif sejak awal dan tidak perlu melakukan tindakan apapun,serta berlaku di seluruh area. Selain daripada itu,pendant ini menawarkan persentase yang cukup tinggi dengan persentase sebesar 50% atau 1,5 kali lipat daripada harga normal.

Keuntungan memakai pendant ini :
*Mendapatkan banyak marble
*Mempercepat bangkrutnya musuh
*Meningkatkan biaya sewa pada seluruh area kamu

Nah,itu tadi dia penjelasan mengenai apakah pendant Legendary Nana's Teddy Bear bagus atau tidak. Bagaimana anda setuju dengan pendapat kami atau anda punya pendapat lain? Boleh dong disampaikan pendapatnya dikomentar. Artikel ini dapat dijadikan pedoman untuk menentukan pendant yang akan anda gunakan. Terima kasih telah berkunjung ke blog ini dan jangan lupa komentar,like facebook kami dan sharenya serta nantikan juga artikel dari kami yang menarik selanjutnya :D 

Biodata Pendant Superboos Hammer (S+)

Blackid 05:32 0
Biodata Pendant :

*Effect Pendant :
90% kesempatan berkeliling dunia setelah mendapatkan double 3x berturut-turut.

*Biodata Singkat :
Superboos Hammer adalah item langka karena memiliki kekuatan menghancurkan yang bisa menggetarkan bumi. Cocok untuk manusia yang sangat kuat

*Cara mendapatakan pendant ini :
1.Kombinasikan S Superboss Hammer +7 dengan S Trascendent Light +7

*Penilaian Pendant (Max 5 Bintang) :
4.5 Bintang dari 5 Bintang

Biodata Pendant Pangpond's Backpack

Blackid 05:31 0
Biodata Pendant :

*Effect Pendant :
Kesempatan 21% pergi berkeliling dunia dan bebas biaya ketika mengunjungi area lawan

*Biodata Singkat :
Ransel kesayangan Pangpond berguna untuk menyimpan semua barang-barang kesukaannya

*Cara mendapatakan pendant ini :
1.Kombinasikan S Pangpond's Backpack +7 dengan S Trascendent Light +7

*Penilaian Pendant (Max 5 Bintang) :
5 Bintang dari 5 Bintang

Biodata Pendant Sticky Rice Basket (S+)

Blackid 05:27 0
Biodata Pendant :

*Effect Pendant :
Saat dadu double aktif,mendapatkan 78% marble dari gaji

*Biodata Singkat :
Orang yang memakan sedikit Sticky rice dari dalam keranjang akan kenyang sampai 100 tahun. Banyak orang yang menginginkannya.

*Cara mendapatakan pendant ini :
1.Kombinasikan S Sticky Rice Basket +7 dengan S Trascendent Light +7

*Penilaian Pendant (Max 5 Bintang) :
4 Bintang dari 5 Bintang

Biodata Pendant Khun Milk's Luxurious Handbag (S+)

Blackid 05:25 0
Biodata Pendant :

*Effect Pendant :
Saat lawan lewat,50% kesempatan mencuri 15% marble lawan

*Biodata Singkat :
Semua orang ingin memiliki tas mewah ini karena pemiliknya akan menjadi milyader berkat sihirnya

*Cara mendapatakan pendant ini :
1.Kombinasikan S Khun Milk's Luxurious Handbag +7 dengan S Trascendent Light +7

*Penilaian Pendant (Max 5 Bintang) :
4 Bintang dari 5 Bintang

Biodata Pendant Wrong Guide Book (S+)

Blackid 05:24 0
Biodata Pendant :

*Effect Pendant :
Saat lawan menghampiri area dimana kamu berada,kesempatan 50% menarik lawan kamu ke landmark termahal.

*Biodata Singkat :
Guide Book tidak selalu menuntunmu ke arah yang benar. Perjalanan kali ini...Hah...

*Cara mendapatakan pendant ini :
1.Kombinasikan S Wrong Guide Book +7 dengan S Trascendent Light +7

*Penilaian Pendant (Max 5 Bintang) :
3.5 Bintang dari 5 Bintang

Biodata Pendant Awaken Sheriff's Badge (S+)

Blackid 05:21 0
Biodata Pendant :

*Effect Pendant :
Mencuri marble lawan sebesar 22% dan akan meningkat menjadi 27% setelah turn ketiga

*Biodata Singkat :
Awaken Sheriff's Badge semakin kuat setelah 3 turn.

*Cara mendapatakan pendant ini :
1.Kombinasikan S Awaken Sheriff's Badge +7 dengan S Trascendent Light +7

*Penilaian Pendant (Max 5 Bintang) :
4.5 Bintang dari 5 Bintang
Update Terbaru : Pesta Pendant Baru!

Update Terbaru : Pesta Pendant Baru!

Blackid 05:19 0
Pada tanggal 28 Juni 2016 ini,Get Rich Indonesia kembali melakukan update,dimana pada updatenya kali ini,Get Rich Indonesia menghadirkan tiga buah pendant baru yaitu Pendant Wrong Guide Book,Pendant Legendary Nana's Teddy Bear,dan Pendant Awaken Sheriff Badge. Seperti biasanya,jika ada pesta pendant maka event kali ini rata-rata mengenai pendant yang termasuk juga event Honor's Light. Selain perilisan 3 pendant terbaru tadi,Get Rich Indonesia juga mengadakan beberapa event lainnya. Penasaran,dengan penjelasan selengkapnya mengenai event yang diupdate kali ini? Berikut adalah penjelasan dari Halaman Facebook Resmi Get Rich Indonesia

[Rilis] Pesta Pendant Baru!

Incorrect Guide Book bikin kamu salah arah
S Incorrect guide book
Kemampuan: JIka lawan menghampirimu, kesempatan 24-38% memindahkan lawan secara paksa ke Landmark yang termahal [Skill Baru]
S+ Incorrect guide book
Kemampuan: JIka lawan menghampirimu, kesempatan 38-50% memindahkan lawan secara paksa ke Landmark yang termahal [Skill Baru] Legend yang Terkuat, Nana's Teddy Bear Kembali Lagi!
S Legend Nana's Teddy BearKemampuan: Tingkatkan biaya toll properti yang dimiliki sebesar 18-33%
S+ Legend Nana's Teddy Bear
Kemampuan: Tingkatkan biaya toll properti yang dimiliki sebesar 28-50% Awaken Sheriff Badge Semakin Kuat setelah Giliran Ketiga!
S Awaken Sheriff Badge
Kemampuan: Saat lawan menghampirimu, rebut Marble lawan sebesar 13-20% (+2% setelah giliran ketiga) (Tipe Awaken)
S+ Awaken Sheriff Badge
Kemampuan: Saat lawan menghampirimu, rebut Marble lawan sebesar 15-22% (+5% setelah giliran ketiga) (Tipe Awaken)
Cara Dapatkan Semua Pendant:A~S Pendant Ticket, Premium Pendant Ticket, Kombinasi Pendant, Kombinasi Tetap Red & Blue Key
Pesta Pendant dilengkapi dengan misi!
Raih dan Dapat Gratis! : Raih Pendant berikut selama periode ini, raih Diamond- Raih S Incorrect Guide Book, dapat GRATIS 100 Diamond- Raih S+ Incorrect Guide Book, dapat GRATIS 200 Diamond
* Hanya 1x untuk setiap class dan Pendant, bisa raih hingga 300 Diamond [S 100 Diamond, S+ 200 Diamond]
** Hadiah akan dikirim ke kotak pesan pada tgl. 30 Juni pkl. 19:00
Kombinasi Tetap Red & Blue Key

Kombinasi [A Red Key (Lv.7)] + [A Pendant apa saja (Lv.7)], dapatkan secara acak [S/S+ Incorrect Guide Book] atau [S/S+ Shining Blackhole Generator] atau [S/S+ Perfect CEO’s Urgent Calling Watch]
Kombinasi [A Blue Key (Lv.7)] + [A Pendant apa saja (Lv.7)], dapatkan secara acak [S/S+ Legend Nana's teddy bear] atau [S/S+ The powerful Magnetic Core] atau [S/S+ Awaken Sheriff Badge]
Periode : 28 Juni 09:00 - 30 Juni 15:00

[Event] Cahaya Menyinari dan Memberimu Power of Honor!



A Light of Honor piece
Ketentuan: Gunakan untuk Kombinasi Tetap A Light of Honor pieceCara Dapatkan: Saat dapatkan 6 item event, kamu akan mendapatkan "A Light of Honor piece" setiap saat
Daftar 6 Item Event:
  • S/S+ Incorrect Guide Book
  • S/S+ Shining Blackhole Generator
  • S/S+ Perfect CEO’s Urgent Calling Watch
  • S/S+ Legend Nana's Teddy Bear
  • S/S+ The Powerful Magnetic Core
  • S/S+ Awaken Sheriff Badge
Kombinasi Tetap A Light of Honor piece!
[A Light of Honor piece (Lv.7)] + [A Pendant apa saja (Lv.7)], dapatkan secara acak S Light of Honor [Completion/Bankrupt/Travel/Double]
Keempat S Light of Honor bant kamu jadi lebih kuat!
1. S Light of Honor [Completion]
Ketentuan : Kombinasi Light of Honor berikut untuk dapatkan kemampuan kedua S+ yang baru. Tidak memiliki kemampuan, kemampuan tidak akan bertambah walaupun diupgradeJika mengkombinasi dengan Pendant lainnya, akan dapatkan salah satu kemampuan berikut secara acak:
  • Raih 42% uang kembali dari biaya pembangunansaat mendarat di kotamu
  • Penggunaan bertambah +1 saat membeli item Ganjil/Genap
  • Jika dapatkan dadu ganda, kesempatan 25% tambahkan item Ganjil/Genap (kecuali jika jumlah item Ganjil/Genap sudah penuh)
  • Saat mendarat di area milikmu, kesempatan 40% tingkatkan biaya toll 2x lipat
2. S Light of Honor [Bankrupt]
Ketentuan : Kombinasi Light of Honor berikut untuk dapatkan kemampuan kedua S+ yang baru.Tidak memiliki kemampuan, kemampuan tidak akan bertambah walaupun diupgradeJika mengkombinasi dengan Pendant lainnya, akan dapatkan salah satu kemampuan berikut secara acak:
  • Jika lawan menghampirimu, rebut Marble lawan sebanyak 14%
  • Kesempatan 40% melumpuhkan efek Angel Card saat mendarat di Landmark milikmu
  • Saat mendarat di Landmark milikmu, kesempatan 50% menarik semua lawan yang berjarak 3 blok di depan Landmark milikmu
  • Kesempatan 40% bebas dari biaya ambil alih dan tingkatka biaya toll 2x lipat saat mengambil alih
3. S Light of Honor [Travel]
Ketentuan : Kombinasi Light of Honor berikut untuk dapatkan kemampuan kedua S+ yang baru.Tidak memiliki kemampuan, kemampuan tidak akan bertambah walaupun diupgradeJika mengkombinasi dengan Pendant lainnya, akan dapatkan salah satu kemampuan berikut secara acak:
  • Kesempatan 35% pergi keliling dunia saat dapatkan dadu ganda 3x berturut-turut
  • Kesempatan 15% pergi keliling dunia, setelah membayar toll saat mendarat di area lawan
  • Jika mendarat di Desert Island, kesempatan 80% lempar dadu lagi untuk membebaskan diri (tanpa efek double)
  • Setiap lewati START, dapatkan bonus 80% pendapatan
4. S Light of Honor [Double]
Ketentuan : Kombinasi Light of Honor berikut untuk raih kemampuan kedua S+ yang baru.
  • Kesempatan 40% bebas dari biaya ambil alih & tingkatkan biaya toll 2x lipat saat mengambil alih
  • Saat mendarat di tempat lawan, kesempatan 100% rebut Marble sebanyak 15% dan kesempatan 40% untuk menyerang (Sell/Exchange/Power Cut) (sebelum membayar biaya toll) [Baru!]
Event Penukaran S Light of Honor!
Tukarkan S Light of Honor [Completion] & S Light of Honor [Bankrupt] & S Light of Honor [Travel] untuk dapatkan "S Light of Honor [Double]"
Hadiah Login Spesial dapatkan Golden Key

  • Login pada hari Selasa, 28 Juni [pkl. 10.30-24:00] dapat GRATIS Golden Key
  • Login pada hari Rabu, 29 Juni [pkl. 12.00-24:00] dapat GRATIS Golden Key
  • Login pada hari Kamis, 30 Juni [pkl. 07:30-15:00] dapat GRATIS Golden Key
* Golden Key bisa ditukar untuk dapatkan 100,000 Gold [dalam 3 hariraih hingga 300,000 Gold]** Tukarkan di Menu Exchange
Bonus Uprade Pendant MAX :
  • Jika upgrade A Pendant apa saja sampai MAX (Lv.7), langsung dapat A Material Light (Setiap saat)
  • Jika upgrade A+ Pendant apa saja sampai MAX (Lv.7), langsung dapat A+ Material Light (Setiap saat)
  • Jika upgrade S Pendant apa saja sampai MAX (Lv.7), langsung dapat S Transcendent Light (Hanya 1x)
Event Bantuan Spesial!
MUDAHNYA Dapatkan Pendant yang Lebih Baik!
  • DISKON 50%! Premium Pendant Gacha
  • Beli Premium Pendant Gacha 25 Diamond >>15 Diamond (beli lagi hanya 10 Diamond)
  • Beli 5x Premium Pendant Gacha 100 Diamond >> 50 Diamond!
  • DISKON 50% Upgrade Pendant : Jika upgrade Pendant apa saja selama periode event ini, biaya upgrade diskon 50%
  • Hingga 50%! Tingkatkan kesuksesan saat upgrade Pendant apa saja selama periode event ini!
  • Tingkatkan kesempatan raih Pendant dengan kelas lebih tinggi saat mengundi Premium Pendant Gacha
Raih Hadiah Kemenangan (1x setiap event) :
Menangkan Gamenya! Raih Hadiahnya!
  • Triple Color Completion : Key Pendant Ticket
  • Line Completion : A Light of Honor Piece
  • Tourism Completion : A~S Pendant Ticket
Hadiah Mainkan Round:
Main Setiap Hari! Berhadiah Setiap Hari!
  • Round 1 : 10 Diamond
  • Round 2 : 20,000 Gold
  • Round 3 : Premium Pendant Ticket (x1)
  • Round 4 : A Material Light
  • Round 5 : Premium Pendant Ticket (x2)

Periode : 28 Juni 09:00 - 30 Juni 15:00

[Diskon] Promo Diamond Tanpa Akhir!

  • Beli 44 Diamond, dapat GRATIS Key Pendant Ticket (x1)(Hanya 1x)
  • Beli 88 Diamond, dapat GRATIS A~S Pendant Ticket (x2) & S Material Light (x1)
  • Beli 220 Diamond, dapat GRATIS A~S Pendant Ticket (x3) & S Material Light (x1)
  • Beli 440 Diamond, dapat GRATIS A~S Pendant Ticket (x4) & Key Pendant Ticket (x1) & S Material Light (x1)
  • Beli 880 Diamond, dapat GRATIS A~S Pendant Ticket (x6) & Key Pendant Ticket (x3) & S+ Material Light (x1)
Event Pilih Keinginanmu!

Hanya 500 user beruntung yang membeli lebih dari 44 Diamond akan mendapatkan item yang paling banyak dipilih dari daftar item berikut (6 item event dari Kombinasi Tetap Red & Blue Key)
Daftar 6 Item Event:
  • S/S+ Incorrect Guide Book
  • S/S+ Shining Blackhole Generator
  • S/S+ Perfect CEO’s Urgent Calling Watch
  • S/S+ Legend Nana's Teddy Bear
  • S/S+ The powerful Magnetic Core- S/S+ Awaken Sheriff Badge
Periode : 28 Juni 09:00 - 30 Juni 15:00 
 
Nah,itu tadi penjelasan mengenai event yang diadakan oleh Get Rich Indonesia pada update kali ini. Bagaimana anda tertarik untuk mengumpulkan ketiga pendantnya? Kalau admin sih lumayan tertarik dengan pendant Wrong Guide Booknya,cuma takutnya nanti di PHP-in lagi sama GM soalnya pendant yang didapatkan tidak pasti. Terima kasih telah berkunjung ke blog ini dan jangan lupa komentar,like facebook kami dan sharenya. Serta nantikan juga artikel dari kami yang menarik selanjutnya :D

Biodata Pendant Legendary Nana's Bear (S+)

Blackid 05:01 0
Biodata Pendant :

*Effect Pendant :
Meningkatkan biaya sewa sebesar 50%

*Biodata Singkat :
Nana's Bear semakin kuat,terlihat lucu tapi sebenarnya menyeramkan. Dia kembali dengan semakin kuat

*Cara mendapatakan pendant ini :
1.Kombinasikan S Legendary Nana's Bear +7 dengan S Trascendent Light +7

*Penilaian Pendant (Max 5 Bintang) :
4.5 Bintang dari 5 Bintang

Apakah Khun Milk Bagus?

Blackid 06:40 0
Dalam update yang dilakukan oleh Get Rich Indonesia pada tanggal 24 Juni ini,menghadirkan dua karakter baru yang diberi nama dengan Hoo-Hin dan Khun Milk. Rupa dari Khun Milk sendiri adalah seorang wanita cantik dengan kepala yang besar dan badan yang kecil,dimana menurut biodatanya ia merupakan majikan dari karakter lainnya yaitu Hoo-Hin yang merupakan seorang pembantu. Nah,bagi kamu yang sudah mendapatkan karakter ini bagaimana pendapat kamu mengenai karakter yang satu ini? Apakah Bagus? Apakah Jelek? Berikut adalah pendapat dari tim blog Get Rich Indonesia

Karakter ini memiliki jumlah total statistik sebesar 447 poin,sudah lumayan untuk karakter sekelas S+.

Kesimpulan kami mengenai keseluruhan dari kemampuan karakter Khun Milk adalah lumayan,berikut adalah alasan kami,mengapa kami memberikan penilaian yang lumayan kepada karakter yang satu ini

Alasannya :
Alasan yang pertama adalah tentu dari jumlah total statistik yang tidak terlalu besar,sehingga hanya diberikan penilaian lumayan. Dari segi efek pendant khusus,karakter ini memiliki efek pendant khusus yang bagus yaitu kemungkinan sebesar 50% mencuri marble lawan sebesar 17% ketika melewati lawan,dimana efek ini akan berguna untuk menambah marble yang kamu miliki. Sedangkan untuk skill,karakter ini membawa skill baru yang belum pernah ada di Get Rich Indonesia [Sampai artikel ini diterbitkan] yaitu kesempatan 50% mencuri marble lawan sebesar 13% ketika lawan melewati kamu,yang lumayan untuk menambah marble yang kamu miliki. Mengenai bonus,karakter ini menawarkan bonus yang lumayan dengan Gold Bonus sebesar 20% dan RP (Rank Point) Bonus sebesar 10%.

Keuntungan memakai karakter ini :
*Mendapatkan banyak marble

Nah,itu tadi dia penjelasan mengenai apakah karakter Khun Milk bagus atau tidak. Bagaimana anda setuju dengan pendapat kami atau anda punya pendapat lain? Boleh dong disampaikan pendapatnya dikomentar. Artikel ini dapat dijadikan pedoman untuk menentukan karakter yang anda gunakan. Terima kasih telah berkunjung ke blog ini dan jangan lupa komentar,like facebook kami dan sharenya serta nantikan juga artikel dari kami yang menarik selanjutnya :D

Apakah Hoo-Hin Bagus?

Blackid 05:47 0
Pada tanggal 24 Juni 2016 ini,Get Rich Indonesia melakukan update,dimana pada updatenya kali ini merilis dua karakter baru yaitu Hoo-Hin dan Khun Milk. Rupa dari karakter Hoo-Hin sendiri adalah seorang wanita dengan mulut yang besar,dimana menurut biodatanya ia adalah seorang pembantu yang majikannya adalah karakter Khun Milk. Nah,bagi kamu yang sudah mendapatkan karakter ini bagaimana pendapatmu mengenai karakter yang satu ini? Apakah Bagus? Apakah Jelek? Berikut adalah pendapat dari tim Blog Get Rich Indonesia

Karakter yang merupakan seorang pembantu ini memilki jumlah total statistik yang sangat tinggi yaitu sebesar 461 poin,yang sudah tentu bagus untuk karakter sekelas S+.

Kesimpulan dari kami mengenai keseluruhan kemampuan dari karakter Hoo-Hin adalah bagus. Berikut adalah alasan mengapa kami memberikan nilai bagus pada karakter yang satu ini

Alasannya :
Alasan pertama adalah tentu karena besarnya total statistik yang ditawarkan yaitu sebesar 461 poin,yang hampir mendekati dua karakter hebat yaitu Daniel dan Mirage. Selain total statistik yang tinggi,pendant khusus dari karakter ini pun tergolong baru [Sampai artikel ini diterbitkan] dimana tidak ada karakter atau pendant manapun yang memiliki efek ini. Efek yang ditawarkan ialah mendapatkan marble sebesar 85% dari gaji saat mendapatkan dadu double yang tentu akan berguna dalam hal menambah marble kamu. Efek ini bagus untuk mendukung permainan. Skill yang ditawarkan dari karakter ini pun tidak kalah bagusnya,yaitu dengan peningkatan kemungkinan dadu double sebesar 28% dimana akan meningkat lagi sebesar 30% setelah turn ketiga maka akan membuat kamu memiliki banyak turn sekaligus mendukung efek pendant khusus dari karakter ini untuk lebih sering aktif lagi. Mengenai bonus,karakter ini juga bagus dengan Gold Bonus sebesar 25% dan RP (Rank Point) Bonus sebesar 15%.

Keuntungan memakai karakter ini :
*Mendapatkan banyak marble
*Mendapatkan banyak turn

Nah,itu tadi dia penjelasan mengenai apakah karakter Hoo-Hin bagus atau tidak. Bagaimana anda setuju dengan pendapat kami atau anda punya pendapat lain? Boleh dong disampaikan pendapatnya dikomentar. Artikel ini dapat dijadikan pedoman untuk menentukan karakter yang anda gunakan. Terima kasih telah berkunjung ke blog ini dan jangan lupa komentar,like facebook kami dan sharenya serta nantikan juga artikel dari kami yang menarik selanjutnya :D

Biodata Kartu Khun Milk (S+)

Blackid 05:31 0
*Biodata Khun Milk (S+) :
Diskon Biaya : 64
Bonus Game : 51
Diskon Sewa : 38
Golden Fortune :77

Bangunan :  58
Dadu : 82
Ambil Alih : 77

Total : 447


*Special Card Effect :
1.Gold Bonus : 20%
2.RP (Rank Point) Bonus : 10%

 
*Biodata Singkat
Nona muda yang cantik dan langsing,dia adalah boos Noo-Hin yang sangat teliti

 
*Skill Khusus : Saat lawan lewat,50% kemungkinan mencuri marble lawan sebesar 13%

*Pendant Khusus Untuk S+ : Saat Lvl 30, Saat melewati lawan,50% kemungkinan mencuri marble lawan sebesar 17%

Biodata Kartu Hoo-Hin (S+)

Blackid 05:27 0
*Biodata Hoo-Hin (S+) :
Diskon Biaya : 66
Bonus Game : 53
Diskon Sewa : 34
Golden Fortune :75

Bangunan :  70
Dadu : 83
Ambil Alih : 80

Total : 461


*Special Card Effect :
1.Gold Bonus : 25%
2.RP (Rank Point) Bonus : 15%

 
*Biodata Singkat
Pengurus rumah tangga dari timur laut yang selalu bekerja keras dan benar-benar lucu dalam setiap situasi

 
*Skill Khusus : Meningkatkan kemungkinan mendapatkan dadu double sebesar 28% dan akan meningkat menjadi 30% setelah turn ketiga

*Pendant Khusus Untuk S+ : Saat Lvl 30, Saat dadu double aktif,mendapatkan marble sebesar 85% dari gaji