Tips Berbisinis Yang Baik dan Benar Untuk pemula

Blackid 09:07

Baca Juga

Assalamuailkum Wr Wb - Hallo sobat pada kesempatan kali ini saya akan  membagikan sebuah tips yaitu Cara Berbisnis Yang Baik dan Benar Untuk pemula yaps, Ada banyak orang yang ingin sukses dalam berbisis sebenarnya sukses itu gampang kalau kita mempunyai niat dan tawakal. Anda Bisa lihat Foto orang yang sukses dalam berbisinis lihat lah foto dan nama di bawah ini.
Contoh. Bob Sadino sebelum dia sukses dia buntang banting badan untuk menjadi sukses. Karena dia mempunyai niat dan tawakal yang tangguh sehingga dia bisa menciptakan impian nya itu. dari mulai dia bekerja menjadi buruh bangunan dengan upah harian. Dia tetap sabar karena dia tahu akan bagaimana nanti hasil nya. Dan akhir nya dia mendirikan Kem-Chicks. Supermarket terkenal yang menjual produk dan peternakan.


Tips Berbisinis Yang Baik dan Benar Untuk pemula
Tips Berbisnis yang baik untuk pemula



Tips berbisnis bagi pemula

1. Anda harus memiliki niat. 
2. Anda harus memiliki modal kecerdasan/kepintaran.
3. Anda harus menerima kerugian untuk pemula.
4. Anda harus meminta doa kepada yang diatas yaitu bagi islam allah. 
5. Anda harus memiliki kegigihan untuk berbisnis.
6. Anda harus jujur dalam berbisnis. 
7. Anda harus Tawakal.
8. Anda akan menikmati hasil anda sendiri.

Wassalam Dari Blog saya Jangan Lupa Share/Bagi-bagi tips ini ke sobat lainyaa. 
Terima kasih sudah berkunjung di blog saya.

Artikel Terkait

Previous
Next Post »